Travel Semarang Jogja, Ongkos Murah sampai Rumah

Diposting pada

Travel Semarang Jogja ongkosnya murah saja, dimana konsumen akan mendapatkan layanan penjemputan dan pengantaran meski dengan harga semurah ini.

Penumpang travel Semarang Jogja pun bisa diantar hingga rumah tujuan tanpa perlu repot lagi berpindah-pindah kendaraan, sehingga trip lebih praktis.

Perjalanan dengan ini pun juga dapat jadi solusi akan kebutuhan travel Semarang Klaten maupun ke Magelang, karena ada rute lewat kedua lokasi tersebut.

Repot begini ketika naik kendaraan umum?

Memutuskan naik kendaraan umum seperti busa atau kereta api (KA) menuju ke Yogyakarta ternyata dapat mengakibatkan kondisi yang tidak enak dalam beberapa hal.

1. Repot memindahkan barang bawaan: konsumen akan alami repot ketika memindahkan tas atau koper kalau naik bus atau KA.

Ya karena harus memindahkan barang dari ojek ke bus atau KA, lalu naik ojek lagi sehingga perlu berkali-kali angkat barang.

2. Tidak bisa berangkat dari rumah: sudah barang tentu penumpang bus perlu datang ke terminal atau kantor agen saat keberangkatan.

Begitu pula penumpang KA harus datang ke terminal dimana tidak bisa berangkat dari rumah.

3. Hanya akan diantar hingga terminal: bagi penumpang bus hanya akan diantar diantar di terminal atau bisa pula di tepi jalan, tapi tak bisa sampai rumah.

Kondisi serupa juga terjadi ketika naik KA, dimana penumpang terpaksa hanya turun di stasiun Maguwo, Lempuyangan, ataupun Tugu.

4. Bau tak enak: bau badan dari penumpang lain atau barang menyengat yang dibawa dapat mengakibatkan bau tak enak.

5. Resiko barang hilang: resiko barang hilang lebih tinggi ketika naik kendaraan umum ketimbang naik travel, karena memang transportasi masal banyak orangnya.

Ternyata ini solusi perjalanan praktis sampai rumah

Telah hadir travel Semarang Jogja yang menjadi solusi perjalanan praktis langsung berangkat dari rumah dan pengantaran sampai rumah tujuan.

Perjalanan jadi lebih simpel tanpa ribet tanpa perlu cari-cari kendaraan berkali-kali sekaligus tidak perlu pula bolak-balik angkat koper.

Lebih aman pula ketika naik travel, karena penumpangnya sudah jelas sekaligus dengan jumlah penumpang lebih sedikit.

Jadwal jemput penumpang travel

Jadwal jemput penumpang ada 4 kali dalam sehari, sehingga konsumen dapat menyesuaikan dengan keperluan sendiri dimana ada dari pagi hingga malam.

Jadwal berikut tentunya berupa perkiraan dimana penumpang lokasinya berbeda dan mengakibatkan kedatangan mobil travel berbeda pula tiba di lokasi jemput.

Konsumen dapat memastikan ke pihak travel agar mendapatkan jadwal yang tepat sesuai dengan kebutuhan perjalanan.

Dari Semarang Dari Jogja
09.00 09.00
12.00 12.00
17.00 17.00
19.00 19.00

Semurah ini harga travel Semarang Jogja

Dengan harga travel mulai dari 140 ribu saja, penumpang bisa menikmati perjalanan praktis dengan antar jemput sampai tujuan.

Plus penumpang juga bakal mendapatkan mobil yang hanya muat 4 orang saja dengan mobil berupa Toyota Avanza yang ada ACnya,.

Penumpang pun juga bisa membawa barang-barang seperti tas atau koper ke dalam bagasi tanpa ada biaya tambahan lagi.

Jurusan Tiket (Rp)
Jogja ke Bandara Ahmad Yani Rp180.000
Jogja ke Semarang Rp140.000
Jogja ke Kendal Rp160.000

Segera amankan kursi travel hari ini sebelum habis

Segera amankan kursi travel Jogja Semarang atau sebaliknya berikut segera hari ini juga sebelum kehabisan tempat duduk.

Caranya hanyalah dengan telepon atau chat ke nomor hp resmi dari Rodison Trans berikut ini, dimana konsumen akan mendapatkan respon sehingga tinggal tunggu saja di hari H.

  • Alamat: Perum Cindelaras, Jl. Raya Timur Kaliwungu – Kendal, Penjor, Protomulyo, Kec. Kaliwungu Sel., Kabupaten Kendal
  • Telp: 081215333400
  • WA: 081215333400

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *